26 Jun, 2024
5 mins read

MoU Kemendag-LDII Targetkan 1.000 Warung Rakyat Optimal

Jakarta (22/1). Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan dan DPP LDII menyepakati pembukaan 1.000 warung rakyat saat Rapat Kerja Nasional LDII pada 7 November 2023. Kedua belah pihak meyakini, warung rakyat dapat memberdayakan ekonomi masyarakat sekaligus merintis jalan memperbanyak wirausahawan UMKM. Hal tersebut ditegaskan kembali oleh Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso, bahwa program “Warung Rakyat Kementerian […]

2 mins read

Presiden Jokowi: Butuh Kepemimpinan yang Kuat Wujudkan Indonesia Emas 2045

Jakarta (7/11). Presiden Jokowi membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) LDII pada Selasa (7/11) di Ballroom Gedung Serba Guna (GSG) Pondok Pesantren (Ponpes) Minhaajurrosyidin, Jakarta. Dalam kesempatan itu, ia mengingatkan pentingnya membangun sumberdaya manusia (SDM), untuk meraih bonus demografi pada 2024. “Di mana-mana kita membicarakan harapan Indonesia Emas 2045. Bonus demografi hanya terjadi sekali dalam sebuah peradaban. […]

3 mins read

Kemdikbudristek-LDII Dorong Penguatan Pendidikan Karakter, Ini Komentar Ben Kasyafani

Jakarta (21/10). Indonesia diproyeksikan menuai bonus demografi pada 2045, karena komposisi penduduknya didominasi usia produktif. Peluang ini harus dioptimalkan dengan mendorong penguatan pendidikan karakter untuk menyongsong era Indonesia Emas 2045 atau seabad kemerdekaan Indonesia. Hal tersebut diungkapkan oleh Staf Ahli Mendikbudristek Bidang Hubungan Kelembagaan dan Masyarakat Muhammad Adlin, pada seminar dan workshop nasional “Gerakan PAUD Profesional […]

3 mins read

Ketum LDII Ingatkan Kebebasan dalam Demokrasi Harus Dahulukan Kebajikan

Jakarta (23/11). Kualitas demokrasi harus terus diperbaiki bila bangsa Indonesia meyakini sistem tersebut merupakan solusi untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat. Di balik kebebasan yang mengedepankan hak asasi manusia itu, Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto mengingatkan pentingnya kebajikan dan kebijaksanaan dalam menjalankan demokrasi. Apalagi menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, demokrasi Indonesia akan diuji kembali kualitasnya, “Para […]

1 min read

DPD LDII Blitar Gelar Seleksi Para Penghapal Alquran Cetak Generasi Qurani

Blitar (14/2). DPD LDII Kabupaten Blitar menggelar seleksi tahfidzul Quran, pada hari Minggu, (29/1). Kegiatan yang diikuti oleh 100 peserta dari usia TK hingga SMA ini, diadakan di komplek Ponpes Dahlan Ikhsan, Kabupaten Blitar. Dalam sambutannya, Ketua Tahfidzul Qur’an DPD LDII Kabupaten Blitar, Roni Abdul memberikan apresiasi kepada para generasi muda yang mengikuti seleksi tahfidzul Quran. […]

1 min read

Kapolres Silaturahim dengan Tokoh Agama di Ponpes LDII Blitar

Blitar (13/2). Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Blitar, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Anhar Arlia Rangkuti mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Dahlan Iksan, Blitar, Jawa Timur pada Kamis (26/1). Kunjungan tersebut sebagai rangkaian silaturahim kepada tokoh agama di kabupaten tersebut. Ia menemui Ketua DPD LDII Kabupaten Blitar KH Sugiyono dan Ketua Ponpes Dahlan Ikhsan KH Abdullah Mustofa, untuk […]

1 min read

Perkuat Ukhwah, MUI Blitar Undang LDII Hadiri Seminar Wawasan Kebangsaan

Blitar (13/2). Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Blitar mengundang LDII untuk menghadiri seminar wawasan kebangsaan pada Jumat (20/1). Acara yang berlangsung di Pendopo Agung Ronggo Hadinegoro, Blitar, Jawa Timur tersebut, dibuka oleh Bupati Rini Syarifah. Dalam sambutannya Bupati Rini Syarifah mengapresiasi langkah MUI dalam menyinergikan umat Islam yang terdiri dari bermacam-macam organisasi masyarakat, “Kami Pemkab Blitar […]

1 min read

LDII Gandeng Kejari Blitar Beri Penyuluhan Hukum

Blitar (10/2). Menindaklanjuti audiensi akhir tahun lalu pada Rabu (28/12), DPD LDII Kabupaten dan Kota Blitar mengadakan penyuluhan hukum dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Blitar. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Masjid Hasan Bashir, Sananwetan, Kota Blitar, pada Rabu (25/1). Acara dihadiri 160 peserta yang terdiri pengurus DPD LDII Blitar, Ketua PC/PAC LDII se-Kabupaten/Kota Blitar. Kepala Kejari Blitar, […]

1 min read

LDII Blitar Audiensi dengan Kejari Bahas Jaksa Masuk Pesantren

Blitar (29/12). DPD LDII Blitar beraudiensi dengan Kepala Kejaksaan Negeri Blitar, Erry Pudyanto Marwantono, untuk membahas Jaksa Masuk Pesantren pada 29 Januari mendatang. Erry didampingi Kasi Intelijen, Windhu Sugiarto, menyambut Ketua LDII Kabupaten Blitar Sugiyono dan LDII Kota Blitar H. Pardi serta rombongan di Kantor Kejaksaan Negeri Blitar pada Rabu (28/12). Sugiyono memaparkan program kerja LDII […]

1 min read

Persinas ASAD Blitar Siap Bersinergi untuk Kontribusi Positif

Blitar (9/12). Ketua DPD LDII Kabupaten Blitar Sugiyono Abdullah mengucapkan selamat atas pengukuhan Suharyadi sebagai Ketua Persinas ASAD Kabupaten Blitar periode masa bakti 2022-2027. Kegiatan itu digelar di Padepokan Persinas ASAD Kabupaten Blitar pada Sabtu (22/10). Ia juga menjelaskan mengenai nota kesepahaman (MoU) yang telah dilaksanakan oleh DPP LDII dengan Persinas ASAD. Sebelumnya, pada Rakernas Persinas […]